Selasa, 01 Maret 2011

bor up motor

tips nech buat kalian yang ingin bore up motor
Piston Bore-up Segala Motor
Sekilas
ajang Indonesia International Motor Show(IIMS) hanya cocok buat car lovers. Jelas itu tak dipungkiri, sebab memang hanya ATPM roda empatsaja yang turun gunung. Namun jika Anda rajin menyisir lebih dalam se-antero Jakarta ConventionCentre, tempat IIMS 2008 digelar, sebuah stand yang memajang piston buat pecinta motor bore-up

akan Anda temui.Booth special buat bikers tersebut posisinya di lower lobby. “Kami dari perusahaan lokal khususmembuat piston motor. Salah satunya kami memasok merek Aspira untuk piston motor harian,” beber Gusrizal, kadept. Operational, PT Bakom Metal Industri (BMI) yang pabriknya berdiri di Narogong,Bogor.Selain memproduksi piston motor harian, BMI juga mulai merambah areal motor balap. Khususnyabuat menyasar konsumen pecinta bore-up yang emang lagi anget-angetnya di Indonesia. Ada 3 varianpiston bore-up BMI yang dilempar ke pasar yaitu buat Yamaha, Honda dan Suzuki.Menurut Gusrizal, khusus piston bore-up ini pemasarannya dipegang oleh AHRS (Depok) dan HRP(Yogyakarta). Pas banget, dua toko ini memang kondang seputar part racing. Selain itu bahanpelapisnya juga special buat motor kencang. Bentuk dome juga lebih tinggi dibanding piston standar.Dan uniknya pada alur ring dibuatkan selongsong atau alur pembilas oli.Buat bebek Jupiter series tersedia ukuran piston sampai lingkar 65 mm dan diameter pin 13 mm.Harganya cuma Rp 125 ribu. Sedangkan buat Shogun dan Skywave tersedia ukuran 56 mm seharga Rp50 ribu. Lalu buat bebek Honda Revo tersedia ukuran sampai 52 mm dengan harga 40 ribu.
trick modifikasi bore up motor
6 May 2009by denny333Kalo kita hendak melakukan Bore Up ada Baiknya kita memperhatikanbeberapa faktor dan Tricknya,seperti yang Disampaikan Oleh Bro Senaponda. Silahkan Disimak, Mungkin

akan sangat berguna buat Brolebih belajar mesin atau yang sudah mahir ingin mengulas lebih dalamBerikut tricknya1. Menyesuaikan squish ruang bakar dengan diameter piston dan jugadesign dome2. Menyesuaikan valves setting dengan valve stamp3. Mendesign porting yg efisien dan mempolish-nya4. Mengganti train valves orisinal dgn after market yg bahannya lebih kenyal5. Mengatur booring dlm kondisi clearence 5 micron dari skirt ( bukan piholes ) supaya rambat muai piston dan block seirama dan harmonis.6. Menggunakan olie syntetic min spect SAE10W30 yg bermutu.7. Mengatur timing pengapian yang disesuaikan dengan kebutuhan mesin dgnmenggunakan CDI programmable.Bilamana hal di atas terlewatkan dijamin :-Suara mesin kasar -Mist firring-Over heating-Piston dan klep tabrakkan-Klep floater -Under power -Boros doank Hanya segelintir mekanik motor yg SMART berpengalaman yang mau mengertiakan hal ini. Umumnya mekanik yangbijak dan berbaground mekanik yang biasa bikin motor untuk road race MP1 danMP 2 yang bisa mengerti hal2x diatas.So dengan setidaknya kita memahami filosfinya teratment bore-up, sebagaiend-user bisa mendapatkan hasil yang lebih maksimal

0 komentar:

Posting Komentar

Template by:

Free Blog Templates